­

Kita. Iya, kita... Aku dan Kamu sama-sama tahu bahwa Alam Semesta ini begiiiiiiiitu luas. Saking luasnya, jarak antar planet, antar bint...

Kita. Iya, kita... Aku dan Kamu sama-sama tahu bahwa Alam Semesta ini begiiiiiiiitu luas. Saking luasnya, jarak antar planet, antar bintang dan antar galaksi tidak dinyatakan dalam satuan kilometer tetapi menggunakan satuan tahun cahaya.  Ahhh... aku tahu, pasti saat ini kamu sedang berpikir, mengingat-ingat atau bahkan mungkin kamu sedang berniat membuka tab baru di browser kamu untuk Googling mencari tahu, satu tahun cahaya itu berapa kilometer. Nggak, nggak usah repot-repot, aku akan ngasih tahu kamu kok, satu tahun cahaya itu sama dengan 9.460.730.472.580,8 kilometer, atau sering dibulatkan menjadi 10.000.000.000.000 kilometer (sepuluh trilyun kilometer). Selanjutnya, silahkan kamu bayangkan sendiri...

Read More

Kabar baiknya , sisa-sisa inti komet ISON ternyata masih ada meski baru saja melewati tahap paling menghancurkan dalam sejarah kehidupanny...

<
Kabar baiknya, sisa-sisa inti komet ISON ternyata masih ada meski baru saja melewati tahap paling menghancurkan dalam sejarah kehidupannya, yakni kala menerobos atmosfer teratas Matahari sehingga hampir semua bagiannya tercukur habis. Instrumen LASCO C3 satelit SOHO hingga pukul 13:07 WIB tadi masih merekam bintik cahaya mirip komet, tepat di orbit komet ISON, yang sedikit lebih terang dibanding bintang Antares dengan perkiraan magnitudo antara +1 hingga 0. Dengan begitu sisa inti komet ISON mungkin berdiameter beberapa puluh meter, jauh lebih kecil dibanding diameternya semula yang ~ 4 km.  Kabar buruknya, mengacu pada pengalaman komet Lovejoy di akhir 2011 silam,...

Read More

Assalamualaikum... UPDATE KOMET ISON Komet ISON akhirnya sepenuhnya lenyap dari alam raya ini bahkan sebelum ia sempat mencapai t...

Assalamualaikum... UPDATE KOMET ISON Komet ISON akhirnya sepenuhnya lenyap dari alam raya ini bahkan sebelum ia sempat mencapai titik perihelionnya atau titik terdekatnya dengan Matahari. Menit-menit sekaratnya komet ISON terekam jelas oleh liputan satelit pengamat Matahari SOHO (Solar and Heliospheric Observatory) khususnya melalui instrumen LASCO (Large Scale Coronagraph) C3 dan C2. Berikut video detik-detik Komet ISON mati : Pada 28 Nov 2013 pukul 12:00 WIB, komet ISON demikian benderang (magnitudo ~ -2). Berselang 6 jam kemudian komet justru lebih redup meski jaraknya ke Matahari kian memendek. Dan berselang 12 jam kemudian inti komet sudah benar-benar lenyap, hanya menyisakan...

Read More

Assalamualaikum.... Hai.... terkait berita komet ISON yang sebelumnya diinformasikan akan mencapai perihelionnya (jarak terdekatnya de...

Assalamualaikum.... Hai.... terkait berita komet ISON yang sebelumnya diinformasikan akan mencapai perihelionnya (jarak terdekatnya dengan Matahari) pada tanggal 28 November 2013 ini dan dapat diamati dengan mata telanjang, sudah adakah yang berhasil mengabadikannya?  Saya tidak... T_T Tapi dengar-dengar sih, ada yang sudah berhasil mengabadikan foto-fotonya Komet ISON ini, silahkan search di Google ya... kali aja mereka berbaik hati share foto-foto jepretannya di internet, hehehe.... Menurut tulisan yang dibagikan oleh Bapak Ma'rufin Sudibyo melalui akun Facebooknya, meskipun komet masih ada di atas horizon timur menjelang Matahari terbit. Namun, kesempatan mengamati komet ISON bagi Indonesia sudah berakhir lho...  Penyebabnya sederhana,...

Read More

Assalamualaikum... Setelah sebelumnya kita membahas mengenai Pengertian, Penyebab dan Tips Cara Mengatasi Fobia , berikut adalah istilah-...

Assalamualaikum... Setelah sebelumnya kita membahas mengenai Pengertian, Penyebab dan Tips Cara Mengatasi Fobia, berikut adalah istilah-istilah Fobia yang mungkin tidak kamu ketahui dan sebaiknya harus kamu ketahui ^_^ Fobia terbagi menjadi dua, yaitu Fobia sosial dan Fobia Spesifik. Fobia sosial dikenal juga sebagai gangguan anxietas sosial, fobia sosial adalah ketakutan akan diamati dan dipermalukan di depan publik. Hal ini bermanifestasi sebagai rasa malu dan tidak nyaman yang sangat berlebihan di situasi sosial. Hal ini mendorong orang untuk mengindari situasi sosial dan ini tidak disebebabkan karena masalah fisik atau mental (seperti gagap, jerawat atau gangguan kepribadian). Fobia spesifik ditandai...

Read More

Assalamualaikum.... Dalam keadaan normal setiap orang memiliki kemampuan mengendalikan rasa takut. Namun pada kenyataannya tidak semua...

Assalamualaikum.... Dalam keadaan normal setiap orang memiliki kemampuan mengendalikan rasa takut. Namun pada kenyataannya tidak semua orang mampu mengendalikan rasa takut mereka. Dari keadaan seperti itu muncullah istilah yang disebut dengan Fobia. Fobia terjadi karena adanya faktor biologis di dalam tubuh, seperti meningkatnya aliran darah dan metabolisme di otak. Bisa juga karena ada sesuatu yang nggak normal di struktur otak. Tapi kebanyakan psikolog setuju, phobia lebih sering disebabkan oleh kejadian traumatis. Lalu, apa sebenarnya yang dimaksud dengan Fobia, apa pula penyebabnya dan adakah cara untuk mengatasinya?. Berikut pengertian, penyebab dan cara mengatasinya... Pengertian Fobia Fobia adalah rasa ketakutan...

Read More

Assalamualaikum.... Hampir semua negara-negara di dunia memiliki space agency atau badan antariksa nya sendiri-sendiri. Seperti Ameri...

Assalamualaikum.... Hampir semua negara-negara di dunia memiliki space agency atau badan antariksa nya sendiri-sendiri. Seperti Amerika yang mempunyai NASA, Rusia memiliki FSA, Kanada memiliki CSA, Jepang memiliki JAXA. Dan Indonesia pun juga nggak kalah, kita mempunyai badan antariksa yang bernama LAPAN. LAPAN atau yang merupakan singkatan dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional adalah lembaga pemerintah nonkementerian Indonesia yang bertugas melaksanakan tugas pemerintahan di bidang penelitian dan pengembangan kedirgantaraan dan pemanfaatannya. 4 bidang utama LAPAN yakni penginderaan jauh, teknologi dirgantara, sains antariksa, dan kebijakan dirgantara. LAPAN dibentuk pada tanggal 27 November 1963 dengan Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 236 Tahun 1963...

Read More